Martabak Telur Jagung.
Bunda dapat menyiapkan Martabak Telur Jagung menggunakan 8 bumbu dan dalam 6 tahapan. Begini cara menyiapkan santapannya.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk Martabak Telur Jagung
- Olah Jagung sebanyak 1,5 Buah.
- Bunda dapat menyiapkan Wortel sebanyak 1 buah.
- Olah Telur (ambil putihnya saja) sebanyak 2 Butir.
- Bunda dapat menyiapkan Daun sup sebanyak 2 Batang.
- Bunda dapat menyiapkan Bawang Merah sebanyak 3 siung.
- Bunda dapat menyiapkan bawang putih sebanyak 2 siung.
- Olah Garam sebanyak secukupnya.
- Siapkan Siapkan kulit lumpia sebanyak .
Langkah-langkah Untuk Martabak Telur Jagung
- Iris jagung dari batangnya letakkan ke dalam wadah atau mangkuk. Kemudian wortel parut letak satu wadah dengan jagung..
- Masukkan telur ke dalam wadah jagung tadi..
- Giling halus bawang putih dan bawang merah. Masukkan ke dalam wadah berisi jagung tadi. Masukkan garam secukupnya. Lalu aduk agar rasa bumbu merata dan meresap ke dalam jagung.
- Setelah semua disatukan. Siapkan kulit lumpia. Masukkan 1 sendok makan ke dalam kulit lumpia lipat seperti melipat amplop pelan2 awas sobek ya. Karna halus dan tipis kulit lumpia..
- Setelah itu panaskan minyak di atas kompor beserta wajan. Tapi jangan memakai api yang besar nanti takutnya gosong. Pakai api kecil aja. Asal masak luar dalam..
- Setelah masak angkat tiriskan agar minyak turun. Kemudian sajikan di piring pakai saos atau cabe rawit juga boleh sesuai selera. Hehehe selamat mencoba.....