Martabak Ayam Telor Asin Instant.
Bunda dapat memasak Martabak Ayam Telor Asin Instant menggunakan 11 bumbu dan dalam 6 tahapan. Begini cara memasak santapannya.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk Martabak Ayam Telor Asin Instant
- Bunda dapat menyiapkan dada ayam fillet sebanyak .
- Siapkan royco bumbu telur asin instant sebanyak .
- Siapkan telur kocok lepas sebanyak .
- Siapkan (lembar) kulit lumpia instant sebanyak .
- Bunda dapat menyiapkan mentega asin sebanyak .
- Olah cabe rawit hijau sebanyak .
- Siapkan Bumbu marinasi ayam sebanyak .
- Olah bawang putih geprek rajang sebanyak .
- Olah lada bubuk sebanyak .
- Olah garam sebanyak .
- Siapkan air es cair sebanyak .
Langkah-langkah Untuk Martabak Ayam Telor Asin Instant
- Ayam fillet kita potong dulu ya bunda jadi kecil-kecil setelah di cuci bersih.... kemudian masukan mangkok.
- Setelah semua ayam di masukan ke mangkok isi dengan air es dingin kemudian bumbu marinasi lalu aduk rata tunggu 30 menit.
- Setelah ayam selesai di marinasi, tiriskan bawang putihnya jangan dibuang bunda... panaskan wajan berisi mentega kemudian masukan ayam dan irisan cabe rawit + sisa bawang putih marinasi aduk hingga harum setengah matang ayam lalu masukan bumbu royco telur asin instan aduk rata semua hingga mateng.
- Setelah mateng matikan kompor dan dinginkan ayam... sambil menunggu dingin siapkan bahan kulit martabaknya oles dengan telur agar merekat sempurna kemudian isi dengan ayam tadi.
- Setelah semua siap panaskan minyak goreng di wajan gunakan minyak agak banyak ya bun kita pake cara deep fried agar matangnya sempurna lalu goreng deh sampai matang kemudian angkat tiriskan 💋🔥.
- Martabak yang sudah dingin bisa langsung di hidangkan tanpa nasi lebih enak karena sudah ada karbo dari kulit martabaknya.